Nama Latin: Caulerpa racemosa (Fors.) J. Ag var corynephora (Mont) W-vB;

Spesifikasi:
Ciri-ciri umum. Asimilator tumbuh tegak dari stolon, warna hijau kadang agak kekuningan, tinggi mencapai 13 cm. Sumbu utama assimilator silindris, bagian pangkal mirip tangkai pendek. Ramelli seperti gada, bagian pangkalnya mengecil, tersusun teratur, b
Sebaran:
Habitat. Alge ini menyukai habitat pasir bercampur Lumpur halus. Akar jalarnya (stolon) bisa mencapai panjang 70 cm. Kadang ditemukan di celah karang Acropora atau sejenisnya. Kebanyakan hidup di zona pasang surut. Sebaran. Asli alge tropis. Mudah

Potensi:
Manfaat. Tidak jelas pemanfaatannya. 



 sumber: WARINTEK

 
Top